Web Toolbar by Wibiya

Kamis, 19 Januari 2012

Rasbora nodulosa


Ikan air tawar ini berasal dari Sumatra. Merupakan spesies endemik Indonesia. Dibandingkan dengan kelompok jenis Rasbora trifasciata lain Rasbora nodulosa dibedakan dari tuberkel sefalik berbentuk nodula yang lebih kecil.

Ikan ini ditemukan oleh Daniel Natanael Lumbantobing, mahasiswa doktoral asal Indonesia di Departemen Ilmu Biologi The George Washington University, Amerika Serikat.

Klasifikasi ilmiah

Kerajaan: Animalia; Filum: Chordata; Kelas: Actinopterygii; Ordo: Cypriniformes; Famili: Cyprinidae; Genus: Rasbora; Spesies: Rasbora nodulosa.

Sumber          

Tidak ada komentar:

Posting Komentar